Pengenalan App Inventor

Apakah maksud dari App Inventor ?


          App Inventor adalah sebuah web aplikasi  yang di kembangkan oleh Google . di keluarkan/dirilis pada 15 Desemberb 2010 ,  pada awalnya penelitian ini dilakukan oleh Google dengan tujuan sebagai kompetensi pendidikan pada lingkungan pengembangan online. App Inventor Berbentuk web yang digunakan untuk mengembangkan atau membuat Aplikasi Android tanpa harus mengetahui bahasa pemrograman tanpa keseluruhana , dan tanpa coding sama sekali , karna App Inventor hanya drag dan drop saja , dan kita hanya memainkan logika kita saja.

          Yang artinya App Inventor hanya sebuah Aplikasi untuk membuat aplikasi android yang bermodalkan koneksi internet dan browser , dan proyek yang dibuat akan disimpan secara online dan akan membantu kita untuk mengerjakan proyek kita secara bertahap.
Share on Google Plus

About Unknown

0 comments:

Post a Comment